Kajian kali ini, mari kita kupas masalah kebiasaan menyematkan gelar "Haji" atau "Hajjah" yang sering terjadi khususnya di negara Asia Tenggara (Indonesia & Malaysia). Apa yang boleh atau apa yang dilarang?SYARAT DITERIMANYA IBADAHDalam melakukan ibadah, selain harus memenuhi syarat dan rukun ibadah itu sendiri, seseorang juga harus memperhatikan beberapa hal yang menjadi syarat atau penentu...